Baca juga: Polda Metro Jaya dan KPK Dipastikan Gelar Rakor dan Dengar Pendapat Terkait Kasus SYL

Kelebihan Xiaomi 14 diantaranya performa lebih responsif, sistem kamera belakang bagus, warna layar berkualitas dan tajam, dan baterai awet seharian.

Kekurangan Xiaomi 14

Sementara kekurangan Xiaomi 14 diantaranya desain modul kamera kurang menarik, tidak ada fitur ultra wide 120 derajat, dan tidak ada jack headphone.

Harga Xiaomi 14

Xiaomi 14 dibanderol harga 3999 CNY setara Rp8,7 jutaan untuk penyimpanan 256 GB. (ana/ekp)

1 2

Comments are closed.

Exit mobile version