Momen ringan seperti ini membantu membangun chemistry dan menghilangkan tekanan usai hasil pahit. Semangat kembali bangkit dengan suasana hangat di tim.
“Saya pernah melihat gambarnya (di media), dan dia hanya duduk di sana dan menyaksikan Indonesia kalah telak oleh Jepang,” tutup Diks dengan nada bercanda.
Fokus ke Masa Depan
Joao Pedro Beri Kejutan: Cetak Dua Gol ‘Durhaka’ dan Antarkan Chelsea ke Final Piala Dunia Klub 2025
Kevin Diks sekarang fokus pulih dari cedera dan siap bersaing di Borussia Mönchengladbach. Pasukan Gladbach tentu berharap hubungan akrab ini meningkatkan performa individu dan tim.*
1 2






