Tetap Menjadi Bagian Sejarah Walau Singkat
Walaupun penampilannya tak begitu mengesankan, Kasta tetap menjadi seorang pemain yang akan tercatat dalam sejarah sebagai pemain yang membawa juara.

“Kebersamaan yang singkat, tapi meninggalkan kesan positif. Hatur nuhun atas dedikasi dan kerja kerasnya selama setengah musim ini,” kata Adhitia Deputi CEO Persib Bandung
Apalagi di beberapa laga terakhir, dirinya selalu menjadi starter meskipun tak satu pun menciptakan goal.***
1 2






