Makanan terlalu manis memang memberi energi cepat, tapi efeknya tidak bertahan lama.
Jauhkan Smartphone
Salah satu musuh terbesar produktivitas adalah ponsel.
Simpan di tempat yang sulit kita jangkau dan nonaktifkan notifikasinya.
Ciptakan Suasana Produktif
Putar video “study with me” untuk membangun atmosfer belajar.
Suasana ini dapat memotivasi kalian untuk fokus.
Tetapkan Batas Waktu
Tentukan jam maksimal untuk menyelesaikan aktivitas malam, misalnya pukul 11 atau 12 malam, agar tidak mengganggu waktu tidur.
Buat Daftar Aktivitas
Tulis to-do list untuk malam berikutnya agar kalian tidak bingung harus memulai dari mana.
Melalui rutinitas ini, David Marseille pribadi berhasil tetap produktif di malam hari mulai dari belajar bahasa asing hingga membuat konten edukasi. ***






