Event ini menjadi salah satu wadah yang efektif untuk mempertemukan produsen, konsumen, serta komunitas kecantikan dalam satu ruang interaksi yang aktif dan edukatif.
Dengan antusiasme pengunjung yang tinggi sejak hari pertama, Bandung X Beauty diharapkan menjadi pemantik baru dalam membangun citra Bandung sebagai kota kreatif yang ramah bagi industri kecantikan dan perempuan pengusaha.
1 2






